AL-BURUUJ
( GUGUSAN BINTANG )
( GUGUSAN BINTANG )
SURAT KE: 85
Golongan Surah: Makkiyah
Golongan Surah: Makkiyah
Terdiri dari: 22 ayat
<( TERJEMAH QS. AL-BURUUJ AYAT 11 - 15 )>
Al-Buruuj-11 - Sesungguhnya orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal-amal yang saleh bagi mereka surga yang mengalir di bawahnya sungai-sungai; itulah keberuntungan yang besar.
Al-Buruuj-12 - Sesungguhnya azab Tuhanmu benar-benar keras.
Al-Buruuj-13 - Sesungguhnya Dialah Yang menciptakan (makhluk) dari permulaan dan menghidupkannya (kembali).
Al-Buruuj-14 - Dialah Yang Maha Pengampun lagi Maha Pengasih,
Al-Buruuj-15 - yang mempunyai 'Arsy, lagi Maha Mulia,
*) Maksud Dialah Yang Maha Pengampun lagi Maha Pengasih. (Al-Buruj:14)
Dia memberi ampun dosa orang yang bertobat kepada-Nya dan tunduk patuh pada-Nya betapapun besarnya dosa yang bersangkutan. Makna al-wadud menurut Ibnu Abbas dan lain-lainnya ialah Maha Pengasih.
0 comments:
Post a Comment